Peri Kertas Bandung adalah sebuah Komunitas dimana para anggotanya memiliki hobi sama yaitu Papercraft.Peri sendiri merupakan singkatan Pekerja Seni kertas, ya benar mereka dapat membuat berbagai bentuk figur,bangunan,senjata,kendaraan atau apapun yang memiliki bentuk dari Kertas.Komunitas ini sudah ada di lebih dari 20 kota Di Indonesia ,hal itu tidak mengerankan jika komunitas ini merupakan salah satu komunitas Terbesar Di Indonesia
yah karena dengan membuat papercraft berarti kita telah membuat kreatifitas kita meningkat
Komentar
Posting Komentar